Rabu, 30 Desember 2009

pengertian segmentasi pasar &manfaat

Segmentasi Pasar
Pengertian segmen pasar (Fandy Tjiptono, 2001)

Pada dasarnya, segmentasi pasar adalah proses membagi pasar keseluruhan suatu produk atau jasa yang bersifat heterogen ke dalam beberapa segmen, di mana masing-masing segmennya cenderung bersifat homogen dalam segala aspek.

Pembagian segmen pasar:
1. Segmentasi pasar konsumen
Yaitu membentuk segmen pasar dengan menggunakan ciri-ciri konsumen (consumer characteristic), kemudian perusahaan akan menelaah apakah segmen-segmen konsumen ini menunjukkan kebutuhan atau tanggapan produk yang berbeda.

2. Segmentasi pasar bisnis
Yaitu membentuk segmen pasar dengan memperhatikan tanggapan konsumen (consumer responses) terhadap manfaat yang dicari, waktu penggunaan, daan merek.

3. Segmentasi pasar yang efektif (Fandy Ciptono, 2001)

  • Dapat diukur (measurable), ukuran, daya beli, profil segmen;
  • Besar segmen (subtantial): cukup besar dan menguntungkan untuk dilayani;
  • Dapat dijangkau (accessible): dapat dijangkau dan dilayani secara efektif;
  • Dapat dibedakan (differentiable): secara konseptual dapat dipisahkan dan memberi tanggapan yang berbeda terhadap elemen dan program bauran;
  • Dapat diambil tindakan (actionable): program yang efektif dapat dirumuskan untuk menarik dan melayani segmen tersebut.

Evaluasi terhadap segmen pasar adalah adanya pertumbuhan segmen, daya tarik struktur segmen secara keseluruhan dan SDM, serta tujuan dan sumber daya perusahaan apakah perusahaan berinvestasi dalam segmen tersebut atau tidak

Penentuan Target Pasar
Konsentrasi segmen tunggal
Perusahaan memilih berkonsentrasi pada segmen tertentu. Hal itu dilakukan karena dana yang terbatas, segmen tersebut tidak memiliki pesaing, dan merupakan segmen yang paling tepat sebagai landasan untuk ekspansi ke segmen lainnya.

Spesialisasi selektif
Perusahaan memilih sejumlah segmen pasar yang menarik dan sesuai dengan tujuan serta sumber daya yang dimiliki.

Spesialisasi pasar
Perusahaan memusatkan diri pada upaya melayani berbagai kebutuhan dari suatu kelompok pelanggan tertentu.

Spesialisasi produk
Perusahaan memusatkan diri pada pembuatan produk tertentu yang akan dijual kepada berbagai segmen pasar.

Pelayanan penuh (full market coverage)
Perusahaan berusaha melayani semua kelompok pelanggan dengan semua produk yang mungkin dibutuhkan. Hanya perusahaan besar yang mampu menerapkan strategi ini, karena dibutuhkan sumber daya yang sangat besar.


sumber:

http://www.tempo.co.id/medika/online/tmp.online.old/lap-1.htm

Segmen Manfaat

Demografi

Perilaku

Psikografis


Ekonomi





a. shampoo sachet

Keluarga besar

Pengguna berat

Orientasi nilai otonom


b.pasta gigi

Keluarga besar

Pengguna berat

Orientasi nilai otonom


c. sabun mandi batangan

Anak-anak

Pengguna berat

Orientasi nilai otonom


d. deterjen

Ibu rumah tangga

Pengguna berat

Orientasi nilai otonom


e.sabun mandi bayi

Anak-anak

Pengguna berat

Orientasi nilai otonom


f.sabun cuci piring

Ibu rumah tangga

Pengguna berat

Orientasi nilai otonom


g.pengharum ruangan

Keluarga besar

Pengguna berat

Orientasi nilai otonom


h.sabun pencuci tangan

Keluarga besar

Pengguna berat

Orientasi nilai otonom


i.pemutih pakaian

Keluarga besar

Pengguna berat

Orientasi nilai otonom


j. pengharum pakaian

Keluarga besar

Pengguna berat

Orientasi nilai otonom




Segmen Manfaat

Demografi

Perilaku

Psikografis


Medis





a.obat demam

Dewasa & anak-anak

Pengguna berat

Orang yang mencemaskan kesehatan


b.obat flu

Dewasa

Pengguna berat

Orang yang mencemaskan kesehatan


c.obat cacing

Dewasa&anak-anak

Pengguna berat

Orang yang mencemaskan kesehatan


d.obat batuk anak

Anak-anak

Pengguna berat

Orang yang mencemaskan kesehatan


e.obat maag

Dewasa

Pengguna berat

Orang yang mencemaskan kesehatan


f. vitamin

Keluarga

Pengguna berat

Orang yang mencemaskan kesehatan


g.obat tidur

Dewasa

Pengguna berat

Orang yang mencemaskan kesehatan


h.obat diare

Anak-anak&dewasa

Pengguna berat

Orang yang mencemaskan kesehatan


i.obat sakit gigi

Dewasa

Pengguna berat

Orang yang mencemaskan kesehatan


j. obat masuk angin

Dewasa

Pengguna berat

Orang yang sakit insomnia



Segmen Manfaat

Demografi

Perilaku

Psikografis


Kosmetik





a. bedak

Wanita

Pengguna berat

Kecantikan


b. pembersih wajah

Wanita&pria

Pengguna berat

Kecantikan


c. pemutih gigi

Pria

-

Perokok, dll


d. handbody lotion

Wanita&pria

Pengguna berat

Melindungi tubuh


e. pelembab

Wanita

Pengguna berat

Kecantikan


f. lipstick

Wanita

Pengguna berat

Kecantikan


g. deodorant

Wanita&pria

Pengguna berat

Kecantikan


h. krim pemutih

Wanita

Pengguna berat

Kecantikan


i. pewarna rambut

Wanita&pria

Pengguna berat

Kecantikan


j. pewarna kuku

Wanita

Pengguna berat

Kecantikan




Segmen Manfaat

Demografi

Perilaku

Psikografis


Jenis kelamin





a. minyak wangi

Wanita&pria

Pengguna berat

Membuat tubuh harum


b. gel rambut

Pria

Pengguna berat

Merapihkan rambut


c. alat cukur

Pria

Pengguna berat

Kebersihan


d. krim pemutih

Wanita

Pengguna berat

Kecantikan


e. bedak

Wanita

Pengguna berat

Kecantikan


f. lipstik

Wanita

Pengguna berat

Kecantikan


g. pembersih wajah

Wanita&pria

Pengguna berat

Kebersihan


h. pewarna kuku

Wanita

Pengguna berat

Kecantikan


i. pewarna rambut

Wanita&pria

Pengguna berat

Modifikasi rambut


j. semir sepatu

pria&wanita

Pengguna berat

Kebersihan




Segmen Manfaat

Demografi

Perilaku

Psikografis


Umur





a. pasta gigi aneka rasa

Anak-anak

Pengguna berat

Menjaga kesehatan gigi


b. makanan ringan

Dewasa&anak-anak

Pengguna berat

Menjaga tubuh tetap langsing


c. teh hijau

Dewasa

Pengguna berat

Menjaga tubuh tetap langsing


d. jamu

Dewasa

-

Menjaga kesehatan tubuh


e. kopi

Dewasa

Pengguna berat

-


f. susu diet

Dewasa

Pengguna berat

Menjaga tubuh tetap langsing


g. rokok

Dewasa

Pengguna berat

-


h. minuman bersoda

Dewasa

Pengguna berat

-


i. susu bubuk

Anak-anak

Pengguna berat

Untuk memenuhi kebutuhan


j. biskuit bayi

Anak-anak

Pengguna berat

Untuk memenuhi kebutuhan


Tidak ada komentar:

Posting Komentar